BUNGA
Alat dan bahan yang diperlukan : Sedotan, Gunting,
botol plastik minuman bekas,lem.
Cara pembuatan :
a.
Potong botol plastik minuman bekas menjadi ¾ bagian.
b.
Gunting secara kecil botol tersebut berbentuk vertikal
hingga menyisakan ¼ bagian botol.
c.
Membuat bunga dengan menggunting sedotan menjadi 4
bagian.
d.
Lengkukkan sedotan menggunakan gunting.
e.
Bunga yang sudah jadi kemudian tempelkan pada botol
minuman yang sudah di gunting kecil satu persatu hingga membentuk rangkaian
bunga yang indah.
Karya Merangkai Bunga
PESAWAT
Alat dan bahan yang diperlukan : kayu mahoni yang
sudah dipotong kecil, lem, pisau.
Karya Merangkai Pesawat dari Kayu Mahoni
Cara Pembuatan :
- Membuat motif pesawat beserta ukurannya.
- Memotong kayu sesuai dengan motif dan ukuran.
- Merangkai kayu yang sudah dipotong sesuai dengan motifnya satu persatu menggunakan lem.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar